Wakil Bupati Nias Hadiri Rapat Forkada, Ini yang Dibahas - Suara Indonesia
Example floating
Example floating
Berita

Wakil Bupati Nias Hadiri Rapat Forkada, Ini yang Dibahas

×

Wakil Bupati Nias Hadiri Rapat Forkada, Ini yang Dibahas

Sebarkan artikel ini
IMG 20210504 172739
Paling kiri Wakil Bupati Nias saat mengikuti rapat Forkada se-Kepulauan Nias.

NIAS, Senin (3/5/2021) suaraindonesia-news.com – Wakil Bupati Nias Arosokhi Waruwu hadiri rapat Forum Kepala Daerah (Forkada) se-Kepulauan Nias yang dipimpin Bupati Nias Utara.

Selain Wakil Bupati Nias, hadir pada kegiatan tersebut juga Bupati Nias Utara, Sekda Kota Gunungsitoli, Kapolres Nias, Dandim 0213/Nias, Kepala Kejaksaan Negeri Gunungsitoli serta para undangan lainnya.

Baca Juga :  Sebanyak 36 Pejabat Eselon II,III Dan IV Pemkab Deli Serdang Dirotasi

Rapat Forum Kepala Daerah Sekepulauan Nias tersebut membahas tindak lanjut surat edaran ketua satuan tugas penanganan Covid-19 tentang peniadaan mudik dihari Raya Idul Fitri untuk pencegahan menularnya virus Covid-19 yang digelar di Kaliki Kota Gunungsitoli.

Baca Juga :  Bupati Pamekasan Dampingi Bupati Tuban Launching Taman Sleko

Reporter : Topan
Editor : Redaksi
Publisher : Syaiful