Scroll untuk baca artikel
Example floating
Example floating
Peristiwa

Ratusan Demonstran Gelar Shalat Gaib

Avatar of admin
×

Ratusan Demonstran Gelar Shalat Gaib

Sebarkan artikel ini
IMG 20170316 WA0112

Reporter: Jar

SUMENEP, Rabu (16/3/2017) suaraindonesia-news.com – Ratusan Aktivis Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Sumenep, Madura, Jawa Timur, melakukan sholat ghaib di depan kantor DPRD setempat, Kamis (16/3/2017).

Selain berorasi, sejumlah demonstran tersebut juga melakukan shalat ghaib sebagai bentuk keperhatinan sektor agraria.

Baca Juga :  Peringati Hari Magrove Sedunia, Pemprov Jambi dan Pemkab Tanjab Barat Tanam Mangrove

“Mari kita bersama-sama melakukan shalat ghaib agar Bumi Sumenep tidak mengalami darurat agraria,” jelas Kiai Hotim imam shalat.

Di tempat yang sama, Korlap Aksi Mahfud Amin juga menegaskan jika aksi shalat ghaib tersebut sebagai bentuk keprihatinan terhadap tanah di Sumenep.

Baca Juga :  Tolak Insvestor Asing Di Malut, Puluhan Mahasiswa Gelar Aksi Unjuk Rasa

“Mari kita bersama-sama khusu’ shalat ghaib, agar tanah dan kekayaan bumi Sumenep tidak dikuasai para investor,” teriaknya.