Pemerintah Kota Malang Gagal Relokasi Pedagang Pasar Blimbing - Suara Indonesia
Example floating
Example floating
Peristiwa

Pemerintah Kota Malang Gagal Relokasi Pedagang Pasar Blimbing

×

Pemerintah Kota Malang Gagal Relokasi Pedagang Pasar Blimbing

Sebarkan artikel ini
IMG 20150923 132937

KOTA MALANAG, Suara Indonesia-News.Com – Kondisi pasar blimbing saat ini cukup memanas, hal ini tak lepas dari rencana pemerintah Kota Malang yang ingin memindahkan seluruh pedagang pasar blimbing ke tempat relokasi.

Pemindahan pedagang pasar ini sesuai dengan instruksi yang di keluarkan oleh kepala dinas pasar wahyu setianto. Namun sampai berita ini ditulis belum ada tindakan apapun untuk pemindahan pedagang. Seluruh pedagang mulai pukul 07.00 sudah bersiap – siap untuk berjaga jika memang terjadi pemaksaan relokasi pedagang. Pedagang berketatapan tidak akan meninggalkan pasar blimbing sebelum 7 tuntutan dipenuhi oleh pemerintah kota malang.

Baca Juga :  Lapas Kelas II A Jambi Rusuh

“Kita akan pindah mas jika seluruh tuntutan kita di penuhi oleh pemerintah,” ujar wiwik pedagang sembako.

Baca Juga :  Kades Kebundadap: Proyek Normalisasi Kali Sarokah Tidak Bermanfaat

Menurut Subardi ketua koordinator pedagang pada siang ini perwakilan pedagang di undang oleh dinas pasar untuk melakukan perundingan rencana pembangunan pasar.

“Kita diundang untuk melakukan perundingan kembali tentang rencana pembangunan pasar ini,” tutur Subardi ketua koordinator pedagang pasar blimbing. (Jk).